Rabu, 27 Oktober 2010

CARA MENGHITUNG BMR (BASAL METABOLISME RATE)

Langkah-Langkah menghitung BMR

Ikuti langkah langkah berikut dalam menghitung BMR anda.. Angka ini sangat berguna untuk anda ketahui.

menghitung BMR untuk pria

BMR = 66 + ( 13.7 x weight in kg ) + ( 5 x height in cm ) - ( 6.76 x age in years )

menghitung BMR untuk pria

BMR = 66 + ( 6.23 x weight in pounds ) + ( 12.7 x height in inches ) - ( 6.76 x age in years )

menghitung BMR untuk wanita

BMR = 655 + ( 9.6 x weight in kg ) + ( 1.8 x height in cm ) - ( 4.7 x age in years )

menghitung BMR untuk wanita

BMR = 655 + ( 4.35 x weight in pounds ) + ( 4.7 x height in inches ) - ( 4.7 x age in years )

Minggu, 03 Oktober 2010

DOKTER KELUARGA ASKES PAYANGAN


PT ASKES telah membuat terobosan baru dalam meningkatkan pelayanan nya terhadap para peserta ASKES. Dikenal dengan istilah "Dokter Keluarga" dimaksudkan untuk mempermudah akses peserta Askes Sosial dalam mendapatkan pelayanan Rawat Jalan Tingkat Pertama.
CARA MENDAPATKAN LAYANAN DOKTER KELUARGA:
1. Bagi anggota ASKES yang belum terdaftar di dokter silakan meminta formulir GRATIS di tempat praktek kami. Petugas kami akan siap membantu pendaftaran anda. Anda cukup membubuhkan tanda tangan pada formulir isian.
2. Bagi yang sudah terdaftar pada dokter keluarga, anda cukup menunjukkan KARTU ASKES anda saat berobat atau mendapatkan layanan dari kami.
3. Semua konsultasi, pemeriksaan, dan pengobatan dasar, serta rujukan tersedia dalam layanan dokter keluarga kami.
4. Bagi yang belum jelas, silakan hubungi no telp Praktik Dokter IGN Gede Putra, di nomor (0361) 8710 911. (drNGP)